Liputan6.com, Jakarta Asisten virtual pribadi iOS, Siri, kembali menjadi sorotan. Pasalnya, Siri menolak menjawab pertanyaan yang diajukan oleh non-pengguna layanan streaming musik Apple Music.
Hal ini diketahui dari postingan angel investor, Tom Conrad. Melalui akun Twitter, Conrad mengatakan bahwa jika kita bertanya kepada Siri untuk memberitahu lagu top di Amerika Serikat (AS), tapi tidak menjadi pelanggan Apple Music, Siri akan menolak untuk menjawab.
"Hai Siri, apa lagu paling populer di Amerika Serikat sekarang?" tanya Tom kepada fitur tersebut.
Siri pun menjawab, "Maaf Tom, saya tidak bisa melakukannya. Sepertinya Anda tidak berlangganan Apple Music."
Business Insider pun mengajukan pertanyaan serupa, dan mendapatkan jawaban yang sama dengan Conrad.
Pihak Apple, hingga berita ini diturunkan, belum memberikan komentar terkait "sikap" layanan asisten virtualnya tersebut. Demikian seperti dilansir Business Insider, Rabu (28/10/2015).
(din/cas)
Bukan Pengguna Apple Music, Siri Bungkam Saat Ditanya
Siri menolak menjawab pertanyaan yang diajukan oleh non-pengguna layanan streaming musik Apple Music.
diperbarui 28 Okt 2015, 14:57 WIBLayanan streaming musik Apple Music berhasil memiliki 11 juta pengguna dalam periode trial, pasca diluncurkan pada Juni 2015.
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Tiga Pemain Timnas Indonesia Siap Menggebrak Melawan Filipina di Piala AFF 2024, Tiket Semifinal Optimis Diraih
Timnas Indonesia Berhasil Keluar dari Persaingan Ketat Grup B Piala AFF 2024, Jika Sukses Kalahkan Filipina
Pertandingan Langsung Timnas Indonesia Melawan Filipina di Piala AFF 2024 Akan Berlangsung pada Sabtu 21 Desember 2024, Kick Off Pukul 20:00
Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia Melawan Filipina di Piala AFF 2024, Ini Strategi Shin Tae-yong
PP PBSI Panggil 81 Pebulu Tangkis untuk Masuk Pelatnas Tahap Pertama
Lalu Lintas Lancar Sore Ini, Contraflow di Tol Cikampek KM 50 - KM 65 Disetop
Laga Krusial Timnas Indonesia vs Filipina Malam Ini, Disiarkan Langsung di RCTI dan GTV
Mengulas 5 Pertemuan Terakhir Timnas Indonesia Melawan Filipina, Apakah The Azkals Mudah Dikalahkan Bagi Skuad Garuda?
AS Deportasi 270.000 Imigran Setahun Terakhir, Paling Tinggi Dalam Satu Dekade
6 Trik Mudah untuk Menata Makanan Anda Seperti Koki Profesional
Alasan Istri di Jaktim Seret Suami Pakai Mobil Usai Kepergok Selingkuh dengan 2 Pria
Resolusi Tahun Baru, Menghidupkan Kembali Inspirasi yang Hilang Kena Mental Block