Liputan6.com, Jakarta - Laptop merupakan sebuah inovasi besar dalam teknologi komputer. Salah satu ciri khas laptop adalah layar yang bisa ditutup. Ternyata menutup layar laptop nggak boleh secara sembarangan, loh! Terutama pada bagian layar LCD laptop tersebut. Bahkan menutup layar ketika proses shut down sedang berlangsung konon bisa membuat laptop cepat rusak.
Kebanyakan orang biasa mematikan laptop dengan cara shut down atau hibernate. Kemudian langsung menutup layar, memasukkan ke dalam tas, lalu langsung pergi begitu saja. Nyatanya, hal ini sangat tidak baik untuk dilakukan.
Ada beberapa alasan teknis kenapa Anda nggak boleh menutup laptop saat proses shut down berlangsung. Berikut penjelasannya.
Arus Listrik yang Kuat
Pada saat Anda menyalakan dan mematikan laptop, atau istilah kerennya saat booting dan shutting down, power supply akan mengalirkan sejumlah arus listrik yang besar ke semua komponen yang ada di laptop. Termasuk ke bagian LCD alias layar laptop.
Pada saat proses booting atau shut down berlangsung, sebaiknya Anda tidak menutup atau menggerak-gerakkan layar laptop. Sebab, dikhawatirkan arus listrik yang masuk akan menjadi tidak stabil dan merusak komponen yang ada di laptop, terutama bagian layar LCD-nya.
Prosesor dan VGA yang Panas
Baca selengkapnya di: http://jlan.tk/s/eo2kt
(dew)
Menutup Layar Saat Shut Down Bikin Laptop Cepat Rusak?
Ada beberapa alasan teknis kenapa Anda nggak boleh menutup laptop saat proses shut down berlangsung. Berikut penjelasannya.
diperbarui 29 Okt 2015, 17:48 WIBIlustrasi (foto: www.huffingtonpost.com)
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Dampak Negatif Mie Instan pada Anak, Apa yang Harus Anda Ketahui
Kata Polisi soal Peluang Budi Arie Dipanggil Terkait Kasus Judi Online yang Libatkan Pegawai Komdigi
Cara Tepat Menurunkan Demam Anak dengan Kompres dan Perawatan Lainnya
7 Menu Lezat Diet Telur untuk Turunkan Berat Badan dalam Seminggu
Ini Pemenang Aplikasi Pemesanan Perjalanan Terbaik di Asia versi World Travel Tech Awards 2024
Cara Efektif Mengatasi Diare pada Anak, Makanan yang Harus Ibu Berikan
Profil Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Pilkada Gorontalo 2024
Jokowi Masih Cawe-cawe di Pilkada 2024, Pengaruhnya Masih Signifikan?
Tips Diet Sehat: Panduan Lengkap Menurunkan Berat Badan dengan Aman
Bidik Posisi Manajer Permanen Timnas Inggris, Lee Carsley Pilih Bertahan di FA
Tim Pemenangan RIDO Sebut Ada Dugaan Pembagian Sembako dan Amplop Secara Masif oleh Paslon Lain di Masa Tenang
Nonton Teaser Series Waktu Kedua: Kisah Cinta Kimberly Ryder dan Jerome Kurnia yang Terhalang