Segmen 2: Banjir Kampung Pulo hingga Hari Armada 2015

Banjir Kampung Pulo di tepi Sungai Ciliwung, mulai mengering hingga Hari Armada 2015 digelar jajaran TNI Angkatan Laut di Pondok Dayung.

oleh Liputan6 diperbarui 17 Nov 2015, 19:30 WIB
Warga mulai beraktivitas menyusul surutnya air yang sempat merendam pemukiman mereka di kawasan Kampung Pulo, Jakarta, Selasa, (17/11). (Liputan6.com/Gempur M Surya)

Liputan6.com, Jakarta - Setelah sempat tergenang, kawasan langganan banjir Kampung Pulo di tepi Sungai Ciliwung, sore ini mulai mengering. Namun pengerjaan tanggul atau turap belum bisa dilanjutkan.

Hingga di Tanjung Priok, Jakarta Timur, Hari Armada 2015 digelar jajaran TNI Angkatan Laut di Pondok Dayung. Beberapa lomba yang diselenggarakan seperti halang rintang laut. (Dan/Sss)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya