Segmen 1: Kebakaran Berastagi hingga Kasus KDRT Noriyu

Seorang ibu dan 3 balita tewas dalam kebakaran hingga mantan anggota DPR Noriyu diperiksa polisi.

oleh Liputan6 diperbarui 02 Des 2015, 19:20 WIB
Seorang ibu dan 3 balita tewas dalam kebakaran hingga mantan anggota DPR, Noriyu diperiksa Polisi.

Liputan6.com, Jakarta Seorang wanita dan 3 anaknya yang masih balita tewas dalam kebakaran rumah di Berastagi, Karo, Sumatera Utara.

Hingga mantan anggota DPR dari Fraksi Demokrat Nova Riyanti Yusuf atau biasa disapa Noriyu ini melaporkan tindak kekerasan oleh suaminya, Supriyanto, anggota DPR dari Fraksi Gerindra.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya