Segmen 1: Mobil Tertimpa Pohon hingga Hidup Miskin di Hutan

Sebuah mobil rusak tertimpa patahan cabang pohon di Jakarta, hingga seorang ibu dan balitanya hidup miskin di tengah hutan.

oleh Liputan6 diperbarui 05 Des 2015, 19:24 WIB
Sebuah mobil rusak tertimpa patahan cabang pohon di Jakarta, hingga seorang ibu dan balitanya hidup miskin di tengah hutan.

Liputan6.com, Jakarta - Hujan deras dan angin kencang yang melanda Jakarta mengakibatkan sebuah mobil rusak tertimpa patahan cabang pohon angsana di Jalan Jatinegara Barat, Jakarta Timur. Hingga seorang ibu dengan keterbatasan fisik, selama 4 tahun hidup di gubuk, di tengah hutan desa bersama anaknya yang masih balita.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya