Liputan6.com, Jakarta - Pilkada Surabaya diikuti 2 pasangan calon walikota dan wakil walikota. Pasangan nomot urut 1 Rasiyo-Lucy Kurniasari dan nomor urut 2 Tri Rismaharini-Wisnu Sakti Buana.
Berdasarkan quick count Indo Barometer yang bekerjasama dengan Liputan6.com, Rabu (9/12/2015), dari suara masuk 100%, pasangan Risma-Wisnu meraih suara 85,63%. Sementara, pasangan Rasiyo-Lucy mendapat 14,37%.
Selain dengan Indo Barometer, Liputan6.com juga bekerja sama dengan Cyrus Network menggelar penghitungan cepat atau quick count hasil pencoblosan di 8 daerah. Quick count akan ditampilkan pada halaman utama Liputan6.com mulai pukul 12.00 WIB pada Rabu 9 Desember 2015.
Berikut ini 8 daerah yang hitung cepatnya akan ditayangkan di Liputan6.com, SCTV, dan Indosiar:
1. Depok (Cyrus Network)
2. Medan (Indo Barometer)
3. Sulawesi Utara (Indo Barometer)
4. Kalimantan Tengah (Indo Barometer)
5. Belitung Timur (Cyrus Network)
6. Karawang (Cyrus Network)
7. Jambi (Indo Barometer)
8. Cianjur (Cyrus Network)
Quick Count Pilkada Surabaya, Risma-Wisnu Menang Sementara 85,63%
Berdasarkan quick count Indo Barometer, pasangan Risma-Wisnu meraih suara 85.63%.
diperbarui 09 Des 2015, 16:18 WIBTri Rismaharini mencoblos
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Mengenal Ragam Kuliner Khas Dayak, dari Bengamat hingga Luba Laya
Chord dan Lirik 'Cinta dalam Doa' SouQy, Kisah Ikhlas yang Bikin Hati Menangis
Bos BRI: Indonesia Bisa Kena Getah Kebijakan Donald Trump
Jake Paul Ditabok Mike Tyson Jelang Tanding Tinju, Sang YouTuber Kembali Koar-Koar
Mentalitas Bintang Muda Manchester United Dikritik, Disarankan Lebih Baik Pensiun
Ucapan Romantis untuk Pasangan Sebelum Tidur dalam Bahasa Inggris, Lengkap dengan Artinya
Profil Aviani Malik Moderator Debat Pilkada Tangsel 2024, Tegas Tegur Pendukung Paslon yang Lakukan Catcalling
Jelang Duel Timnas Indonesia vs Jepang, Warganet: Bismillah, Nggak Ada yang Nggak Mungkin!
Arti Mimpi Melihat Air Besar: Makna dan Tafsir Lengkap
VIDEO: Kabata Tanrasula, Jembatan Warisan Budaya Indonesia dan Afrika Selatan
KPA Klaten Sosialisasikan Waspada Perilaku LGBT untuk Tingkatkan Kesadaran Bahaya HIV AIDS
Apa Itu Wholesale Banking? Berikut Penjelasan Lengkapnya