Liputan6.com, Jakarta - Gempa mengguncang Aceh. Lindu yang terjadi pukul 09.02 WIB, Selasa (19/1/2016) tersebut berkekuatan 5,1 skala Richter.
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menginformasikan pusat gempa berada di 80 kilometer tenggara Kabupaten Simeuleu, Aceh.
"Lokasi: 1.97 LU, 96.45 BT (80 km Tenggara KAB-SIMEULUE-ACEH)," sebut BMKG dalam rilisnya.
Gempa tersebut berada di kedalaman 39 kilometer dan tidak berpotensi tsunami.
Sampai saat ini, belum ada informasi tentang kerusakan atau korban dalam peristiwa tersebut.
Aceh Diguncang Gempa 5,1 SR
Gempa berada di kedalaman 39 kilometer dan tidak berpotensi tsunami.
diperbarui 19 Jan 2016, 10:01 WIBIlustrasi Gempa Bumi (iStockphoto)
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Anatomi Wrist Beserta Fungsi dan Perawatannya, Menarik Dipelajari
Pengertian Nilai Kesusilaan, Fungsi dan Penerapannya Sebagai Pedoman Moral Masyarakat
Apa Itu Dermatosis? Pahami Penyebab dan Gejala Penyakit Kulit yang Kompleks
AgenBRILink Jadi Jembatan Inklusi Keuangan Masyarakat Labuhan Batu di Tengah Kebun Sawit
Dandanan Tengku Natasya Adnan dan Pangeran Malaysia Berbusana Pengantin Jawa, Jalani Prosesi Panggih
Ikan Kaleng Diusulkan Masuk Menu Makan Bergizi Gratis, Ahli Gizi: Risiko Botulinum Toxin Perlu Dipikirkan
Top 3 Tekno: Pesan Bos Nvidia ke Erick Thohir soal Manfaat AI untuk Timnas Indonesia Jadi Sorotan
Foto Shin Tae-Yong Cek Rumput SUGBK Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang, Begini Kondisinya
Adu Peringkat FIFA Timnas Indonesia vs Jepang, Bak Bumi dan Langit?
3 Jenis Riya dalam Ibadah, Bisa Membatalkan dan Menghapus Pahala
Doa Kurb Nabi Muhammad SAW, Amalkan Saat Sedih dan Susah
3 Tantangan Titien Wattimena Bikin Naskah Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu, Nomor 2 PR Banget!