Segmen 2: Kasus Ivan Haz hingga Evakuasi Korban Longsor

DPR mempersilakan polisi memproses kasus Ivan Haz, sementara itu seorang remaja di Pamekasan, Madura tertimbun longsor.

oleh Liputan6 diperbarui 25 Feb 2016, 18:51 WIB
DPR persilakan polisi proses kasus Ivan Haz, sementara itu seorang remaja di Pamekasan, Madura, tertimbun longsor.

Liputan6.com, Jakarta - DPR tidak akan melibatkan Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) untuk memeriksa anggotanya, Ivan Haz, yang diduga terlibat kasus narkoba. DPR mempersilakan polisi langsung memproses kasus yang merusak citra lembaga tinggi negara itu.

Sementara itu, proses evakuasi seorang remaja yang tertimbun longsor di Pamekasan, Madura, Jawa Timur, berlangsung dramatis. Remaja itu awalnya hendak mencari ikan bersama teman-temannya, tiba-tiba tertimbun material batu kapur.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya