Segmen 2: Tim Psikolog Dampingi Istri Polisi Pemutilasi Anak

Saat ditemui tim psikolog Mabes Polri kondisi Windri terlihat masih shock berat.

oleh Liputan6 diperbarui 28 Feb 2016, 18:51 WIB
Hingga hari ini Bripka Petrus Bakus masih diperiksa tim penyidik Polres Melawi. Sementara festival durian lokal digelar di Jakarta.

Liputan6.com, Melawi - Tim Psikolog Mabes Polri mendatangi rumah keluarga istri pemutilasi anak kandung di Desa Paal, Kabupaten Melawi, Kalimantan Barat. Hal itu dilakukan untuk memberikan pendampingan psikologis.

Sementara itu, Kapolri Jenderal Badrodin Haiti membantah dalam kasus ini kepolisian kecolongan mendeteksi kondisi kejiwaan saat tes masuk Polri.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya