Segmen 2: Berwisata ke Pegunungan Kapur Terbesar di Indonesia

Wisata alam Rammang-Rammang merupakan pegunungan kapur terbesar kedua di dunia setelah China.

oleh Liputan6 diperbarui 12 Mar 2016, 14:03 WIB
Wisata alam Rammang-Rammang merupakan pegunungan kapur terbesar kedua di dunia setelah China.

Liputan6.com, Maros - Indonesia memiliki pegunungan Kasrt sekaliber Halong Bay Vietnam. Namanya Karst Rammang-Rammang di Sulawesi Selatan. Rammang dalam bahasa Makassar artinya awan atau kabut.

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya