Menelusuri Seramnya Kota Mati Pripyat yang Ditinggal Penduduknya

Sebuah rumah terlihat di desa Zalesye yang sudah tidak lagi ditempati oleh pemilikinya di kota Pripyat, dekat pembangkit tenaga nuklir, Ukraina, 28 Maret 2016. (REUTERS/Gleb Garanich)

oleh Johan Fatzry diperbarui 29 Mar 2016, 11:15 WIB
20160329-Kota-Mati-Ukraina-Reuters
Sebuah rumah terlihat di desa Zalesye yang sudah tidak lagi ditempati oleh pemilikinya di kota Pripyat, dekat pembangkit tenaga nuklir, Ukraina, 28 Maret 2016. (REUTERS/Gleb Garanich)
Sebuah rumah terlihat di desa Zalesye yang sudah tidak lagi ditempati oleh pemilikinya di kota Pripyat, dekat pembangkit tenaga nuklir, Ukraina, 28 Maret 2016. (REUTERS/Gleb Garanich)
Pemandangan kota mati yang telah ditinggali penduduknya di kota Pripyat dekat pembangkit listrik tenaga nuklir Chernobyl di Ukraina 28 Maret 2016. (REUTERS / Gleb Garanich)
Plang nuklir terlihat di depan gedung kosong yang tidak di tinggali di kota Pripyat yang ditinggalkan penduduknya, dekat pembangkit tenaga nuklir, Ukraina, 28 Maret 2016. (REUTERS/Gleb Garanich)
Dua mainan mobil terlihat di taman bermain yang terbengkalai di kota Pripyat yang ditinggalkan penduduknya, dekat pembangkit tenaga nuklir, Ukraina, 28 Maret 2016. (REUTERS/Gleb Garanich)
Sebuha kursi permainan di taman bermain yang sudah tidak digunakan lagi di kota Pripyat yang ditinggalkan penduduknya, dekat pembangkit tenaga nuklir, Ukraina, 28 Maret 2016. (REUTERS/Gleb Garanich)
Masker gas anak-anak terlihat di taman kanak-kanak yang ditinggalkan penduduknya, dekat pembangkit tenaga nuklir, Ukraina, 28 Maret 2016. (REUTERS/Gleb Garanich)
Sebuah boneka menggunakan masker gas anak-anak berada di tempat tidur taman kanak-kanak di kota Pripyat yang ditinggalkan penduduknya, dekat pembangkit tenaga nuklir, Ukraina, 28 Maret 2016. (REUTERS/Gleb Garanich)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya