Segmen 1: Larangan Miras hingga Baku Tembak Jaringan Santoso

Warga Nahdliyin unjuk rasa menuntut DPRD tegas soal pelarangan miras di Surabaya.

oleh Liputan6 diperbarui 26 Apr 2016, 02:30 WIB
Nahdliyin berunjuk rasa menuntut DPRD tegas soal pelarangan miras di Surabaya. Sementara itu, Pemerintah memastikan Santoso dan kelompoknya

Liputan6.com, Jakarta - Ratusan orang yang tergabung dalam warga Nahdliyin berunjuk rasa di depan kantor DPRD Kota Surabaya. Mereka menuntut DPRD tegas soal pelarangan minuman beralkohol di Kota Surabaya.

Sementara itu, polisi memastikan korban tewas dalam baku tembak antara tim gabungan TNI-Polri dengan kelompok bersenjata, termasuk dalam daftar pencarian orang (DPO) jaringan Santoso. Pemerintah memastikan Santoso dan kelompoknya makin terjepit.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya