Liputan6.com, California - Cosplay, atau merupakan singkatan dari costume play memang telah menjadi tren yang diminati kalangan gamer serta pecinta anime dan serial science fiction. Tren tersebut juga telah merambah ke berbagai penjuru dunia, termasuk Indonesia.
Baca Juga
Advertisement
Biasanya, cosplay hanya diperlihatkan saat pagelaran-pagelaran tertentu tengah berlangsung seperti festival atau juga kompetisi cosplay.
Banyak ragam cosplay yang ditampilkan, mulai dari kostum yang biasa saja hingga yang aneh bin ajaib sekalipun.
Nah, laman Kotaku pada Sabtu (30/4/2016), merangkum 10 foto para cosplayer (sebutan orang memakai cosplay) yang unik dan menyihir mata. Seperti apa aksi mereka? Simak ulasannya berikut ini.
Cosplay "Worst Video Games of All Time"
Cosplay Chun-Li Street Fighter
League of Legends hingga Spiderman
Cosplay League of Legends
Cosplay Star Wars Light and Darkness
Cosplay Spiderman
Advertisement
Metroid dan Metal Gear Solid
Cosplay Metroid
Cosplay Solid Snake
The Witcher Hingga Halo
Cosplay Yennefer The Witcher 3
Cosplay The Overwatch
Cosplay Halo ODST
(Jek/Ysl)
Advertisement