Segmen 1: Kebakaran di RS Koja hingga Kasus Kematian Yuyun

Kepulan asap tebal berasal dari panel listrik yang terbakar. Sementara itu, banyak pihak meminta pelaku pemerkosaan Yuyun dihukum berat.

oleh Liputan6 diperbarui 04 Mei 2016, 02:08 WIB
Kepulan asap tebal berasal dari panel listrik yang terbakar. Sementara itu, banyak pihak meminta pelaku pemerkosaan Yuyun dihukum berat.

Liputan6.com, Jakarta - Sejumlah pasien Rumah Sakit Umum Daerah Koja, Jakarta Utara, sempat panik akibat kepulan asap tebal di ruang lantai dasar rumah sakit tersebut. Asap berasal dari panel listrik yang terbakar.

Sementara itu, banyak pihak yang prihatin atas kematian Yuyun, siswi SMP yang tewas diperkosa 14 orang dan meminta hukuman yang berat untuk pelaku pemerkosaan. Akan tetapi jaksa hanya menuntut 10 tahun penjara untuk para pelaku.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya