Liputan6.com, Manado - Sebuah gudang mebel Jepara ludes terbakar bersama sebuah mobil Honda Freed, Selasa dini hari (24/5/2016), di Kelurahan Islam, Kecamatan Tuminting, Manado.
Sementara itu, Presiden Joko Widodo menegaskan harga daging sapi di pasaran harus turun menjelang Ramadan dan Lebaran. Presiden meminta seluruh jajaran pemerintah untuk bekerja keras menekan harga daging sapi, agar tidak lebih dari Rp 80 ribu per kilogram.
Advertisement
Baca Juga