Liputan6.com, Jakarta - Riset yang dilakukan oleh The World Competitiveness Center mengungkap hasil tentang beberapa negara di dunia dengan tingkat ekonomi paling kompetitif.
Hasil riset tersebut berbeda dengan tahun lalu. Amerika Serikat yang tahun lalu mampu menduduki peringkat pertama kini harus bertengger di peringkat ketiga. Beberapa negara di Eropa seperti Denmark dan Swedia pun berhasil masuk ke dalam sepuluh besar.
Baca Juga
Advertisement
Melansir Forbes, Rabu (1/6/2016) berikut enam negara dengan tingkat ekonomi paling kompetitif:
6. Denmark
Peringkat performa ekonomi: 22
Peringkat efisiensi pemerintah: 8
Peringkat efisiensi bisnis: 6
Peringkat kemajuan infrastruktur: 2
5. Swedia
Peringkat performa ekonomi: 17
Peringkat efisiensi pemerintah: 11
Peringkat efisiensi bisnis: 4
Peringkat kemajuan infrastruktur: 4
Singapura
4. Singapura
Peringkat performa ekonomi: 4
Peringkat efisiensi pemerintah: 3
Peringkat efisiensi bisnis: 5
Peringkat kemajuan infrastruktur: 8
3. Amerika Serikat
Peringkat performa ekonomi: 1
Peringkat efisiensi pemerintah: 25
Peringkat efisiensi bisnis: 7
Peringkat kemajuan infrastruktur: 1
Advertisement
Swiss
2. Swiss
Peringkat performa ekonomi: 10
Peringkat efisiensi pemerintah: 2
Peringkat efisiensi bisnis: 3
Peringkat kemajuan infrastruktur: 3
1. Hong Kong
Peringkat performa ekonomi: 5
Peringkat efisiensi pemerintah: 1
Peringkat efisiensi bisnis: 1
Peringkat kemajuan infrastruktur: 21
(Vna/Ahm)