Liputan6.com, Jakarta - Keluhan mengenai mesin sepeda motor yang cepat panas membuat publik penasaran. Artikel yang mengulas hal inipun sukses menjadi sorotan pembaca setia Liputan6.com.
Tidak cuma itu, artikel lain yang tidak kalah menarik adalah Suzuki Ertiga yang bakal dipasarkan di Negeri Jiran menggunakan label Proton. Artikel mengenai simbol-simbol yang terdapat pada panel instrumen juga tak luput dari perhatian.
Berikut ulasan artikel terpopuler yang terangkum dalam Top 3 otomotif:
1. Solusi Otomotif: Mesin Sepeda Motor Cepat Panas
Terima kasih Pak Encu atas pertanyaannya. Pertama saya akan menjawab soal keluhan Honda Revo Anda yang mesinnya cepat panas.
Perlu diperhatikan, ada sejumlah hal yang menyebabkan mesin cepat panas, dan untuk menanganinya ini yang harus dilakukan:
Selengkapnya baca di sini.
2. Proton Ertiga Buatan Indonesia Segera Beredar di Malaysia
Proton resmi menjadi pemegang merek yang memasarkan Ertiga di Malaysia. Menurut jadwal, peluncuran Proton Ertiga akan dilaksanakan Oktober mendatang.
Dilansir Indianautosblog, versi rebadge Suzuki Ertiga ini akan didatangkan ke Negeri Jiran secara CKD (Completely Knocked-Down). PT Suzuki Indomobil Sales menjadi produsen komponen Ertiga dengan produksi di pabrik Cikarang, Jawa Barat.
Selengkapnya baca di sini.
3. Mengenal Simbol-Simbol Panel Instrumen Mobil
Mobil-mobil produksi massal umumnya dilengkapi dengan panel instrumen. Di sini terdapat banyak informasi mengenai kondisi mobil.
Umumnya panel instrumen atau yang kerap disebut speedometer memberikan informasi mengenai berapa kecepatan, putaran mesin, ataupun kondisi bahan bakar. Seiring berkembangnya teknologi banyak informasi lain yang bisa dilihat lewat fitur yang ada di balik lingkar kemudi tersebut.
Selengkapnya baca di sini.
Top 3: Mesin Motor Cepat Panas dan Simbol pada Speedometer
Keluhan mengenai mesin sepeda motor yang cepat panas membuat publik penasaran
diperbarui 19 Jun 2016, 09:00 WIBPemilik Honda Absolute Revo tahun 2011 mengeluhkan masalah pada transmisi.
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Daftar Upah Minimum Kabupaten/Kota (UMK) Surabaya 2025, Tertinggi di Provinsi Jawa Timur Besarannya Capai Rp4,9 Juta
Resep Tempe Kecap, Hidangan Sederhana dengan Cita Rasa Istimewa
Drone Emprit Ungkap Jenis-jenis Hoaks Pemilu yang Beredar di Media Sosial
Selain When The Phone Rings, Ini 3 Drakor yang Suguhkan Komunikasi Bahasa Isyarat
Kpopers Diajak Demo Tolak PPN 12 Persen, Bawa Lightstick sampai Bagi-Bagi Freebies
Berkenalan dengan Fitur Now Bar di One UI 7, Seperti Apa Kemampuannya?
Konferensi Terumbu Karang Internasional di Manado, Upaya Melindungi Ekosisten Laut
Viral Tolak PPN 12%, Ajakan Demo di Istana hingga Peringatan Darurat Kembali Muncul
Jadwal Liga Inggris 2024/2025 21-22 Desember: Everton vs Chelsea
Bocoran Gong Hyo Jin soal Obrolan Para Cast When the Stars Gossip, Lee Min Ho Tanya soal Pernikahan
4 Syarat Penuhi MPASI agar Tumbuh Kembang Si Kecil Optimal
Ciri-ciri Mandi Wajib Tidak Sah: Panduan Lengkap untuk Umat Muslim