Segmen 1: Ledakan di Bandara Turki hingga Petisi Vaksin Palsu

Sedikitnya 28 orang tewas dan 60 lainnya mengalami luka. Selain itu, petisi online meminta Kemenkes dan Polri ungkap pengguna vaksin palsu.

oleh Liputan6 diperbarui 29 Jun 2016, 06:54 WIB
Sedikitnya 28 orang tewas dan 60 lainnya mengalami luka

Liputan6.com, Istanbul - Sedikitnya 28 orang tewas dan 60 lainnya mengalami luka akibat ledakan bom di Bandara Internasional Ataturk, Istanbul, Turki. Belum diketahui apakah ada warga negara Indonesia yang menjadi korban atau tidak dalam serangan teror tersebut.

Sementara itu, di tengah ketidakpastian, masyarakat menandatangi petisi online meminta Kemenkes dan Polri mengumumkan rumah sakit dan klinik mana saja yang menerima produk vaksin palsu.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya