Segmen 1: Detik-Detik Eksekusi Mati hingga Karier Sri Mulyani

Pengamanan di Dermaga Wijayapura semakin diperketat. Sementara itu, masuknya Sri Mulyani di Kabinet Kerja menumbuhkan harapan baru.

oleh Liputan6 diperbarui 28 Jul 2016, 17:43 WIB
Pengamanan di Dermaga Wijayapura semakin diperketat.

Liputan6.com, Cilacap - Pengamanan di Dermaga Wijayapura, Cilacap, Jawa Tengah, semakin diperketat. Seluruh kegiatan nelayan dan wisatawan di sekitar Nusakambangan dihentikan.

Sementara itu, masuknya Sri Mulyani Indrawati di Kabinet Kerja menumbuhkan harapan perbaikan di bidang ekonomi. Sebagai Direktur Pelaksana Bank Dunia, Sri Mulyani, sebenarnya mendapat penghasilan sangat besar, lebih dari Rp 8 miliar per tahun. Namun panggilan untuk melayani negara membuat ia memutuskan pulang ke Tanah Air.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya