Liputan6.com, Jakarta - Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri rupanya kerap bertemu dengan Tri Rismaharini akhir-akhir belakangan ini. Pertemuan ini berlangsung ketika sejumlah partai membujuk Megawati agar mau mengusung Wali Kota Surabaya itu menjadi calon gubernur DKI Jakarta.
"Kalau soal pertemuan itu, aku enggak tahu," ucap politikus PDIP Eva Sundari kepada Liputan6.com, Minggu (7/8/2016).
"Tapi kan keduanya (Megawati dan Risma) sudah sering ketemu akhir-akhir ini. Iya (minggu-minggu ini)," imbuh Eva.
Sementara itu, baik Ketua DPD DKI PDIP Bambang Dwi Hartono maupun Wakil Ketua Bappilu PDIP DKI Gembong Warsono belum bisa dikonfirmasi terkait kabar adanya pertemuan itu.
Hanya, berdasarkan informasi, relawan Risma yang tergabung dalam Jaklovers dan Aliansi Pemuda Surabaya hari ini, pukul 14.00 WIB berencana mengunjungi Megawati Sukarnoputri di Jalan Teuku Umar, Menteng, Jakarta Pusat.
Kunjungan itu, dilakukan dalam rangka menyuarakan keinginan masyarakat Surabaya dan warga Jakarta berkenaan dengan Pilkada DKI 2017.
Jelang Pilkada DKI 2017, Megawati Sering Bertemu Risma
Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri rupanya kerap bertemu dengan Tri Rismaharini beberapa minggu ini.
diperbarui 07 Agu 2016, 14:16 WIBWalikota Surabaya Tri Rismaharini mendampingi Ketua Umum PDIP dan Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Puan Maharani saat mengunjungi eks Lokalisasi Dolly di Surabaya, Jawa Timur, Minggu (2/8/2015) (Liputan6.com/Dian Kurniawan)
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Jadwal Sholat DKI Jakarta, Jawa dan Seluruh Indonesia Hari Ini Senin 23 Desember 2024
Trik Simpan Bawang Merah Tanpa Kulkas Agar Awet Berbulan-Bulan
Mahfud MD Kritisi Ide Prabowo yang Mau Maafkan Koruptor
Jadwal Lengkap Misa Natal 2024 di Gereja Katolik Yogyakarta
Kisah Malaikat Protes Ada Orang Tak Niat Mengaji Tapi Dosanya Diampuni, Diceritakan Gus Baha
Kaleidoskop 2024: Sejarah Manis Timnas Indonesia Kelompok Usia, Bersaing Asia dan Nyaris Tembus Olimpiade Paris
Sinopsis Film Gowok: Kamasutra Jawa, Karya Terbaru Hanung Bramantyo Masuk Big Screen Competition IFFR ke-54
Pramono Anung Akan Beri Ruang Kegiatan Olah Raga Lebih Masif di Jakarta
Kronologi Tabrakan Beruntun di Bandar Lampung yang Tewaskan Seorang Pria Tanpa Identitas
Lakukan Hal Ini, Maka Malaikat akan Mendoakanmu Kata Buya Yahya
Hasil LaLiga Real Madrid vs Sevilla: Kylian Mbappe Cetak Gol Lagi, Los Blancos Sikut Barcelona
Polri Sebut Kondisi Puncak Arus Mudik Nataru Masih Berjalan Aman