Terminal 3 Bandara Soetta Beroperasi hingga Jembatan Asa SCTV

Terminal 3 Ultimate Bandara Soetta mulai beroperasi sejak dini hari tadi. Sementara itu, Jembatan Asa ke-10 selesai dibangun di Jambi.

oleh Liputan6 diperbarui 09 Agu 2016, 06:25 WIB
Terminal 3 Ultimate Bandara Soetta mulai beroperasi sejak dini hari tadi.

Liputan6.com, Tangerang - Terminal 3 Ultimate Bandara Soekarno-Hatta mulai beroperasi sejak dini hari tadi. Meski sosialisasi sudah dilakukan, tetap saja masih ada penumpang yang kebingungan untuk penerbangan perdana.

Sementara itu, program Jembatan Asa SCTV kembali diwujudkan untuk yang ke-10 kalinya di wilayah terpencil di Indonesia. Kali ini Jembatan Asa hasil donasi pemirsa SCTV sudah selesai dibangun di Desa Pintas Tuo, Jambi.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya