Narapidana membawa makanannya untuk dinilai oleh dewan juri dalam kompetisi kuliner 'INPE Mistura 2016' di penjara perempuan Chorrillos di Lima, Peru, Rabu (7/9). Sejumlah penjaga penjara memperhatikan dan mengawasi secara seksama. (REUTERS/Mariana Bazo)
Seorang petugas berdiri di samping narapidana yang tengah membuat masakan dalam kompetisi kuliner 'INPE Mistura 2016' di penjara perempuan Chorrillos di Lima, Peru, Rabu (7/9). Kompetisi masak antar penjara ini diadakan setiap tahun (REUTERS/Mariana Bazo)
Kesibukan para narapidana saat kompetisi kuliner 'INPE Mistura 2016' di penjara perempuan Chorrillos di Lima, Peru, Rabu (7/9). Setiap penjara mewakilkan sejumlah tahanan untuk menjadi juru masak dalam kompetisi tahunan ini. (REUTERS/Mariana Bazo)
Narapidana menyiapkan bahan untuk membuat masakan dalam kompetisi kuliner 'INPE Mistura 2016' di penjara perempuan Chorrillos di Lima, Peru, Rabu (7/9). INPE Mistura merupakan kompetisi masak antar penjara yang diadakan tiap tahun. (REUTERS/Mariana Bazo)
Petugas merapikan topi narapidana sebelum menyajikan masakannya dalam kompetisi kuliner 'INPE Mistura 2016' di penjara perempuan Chorrillos di Lima, Rabu (7/9). Sejumlah penjaga penjara memperhatikan dan mengawasi secara seksama. (REUTERS/Mariana Bazo)
Hasil masakan yang dibuat narapidana dalam kompetisi kuliner 'INPE Mistura 2016' di penjara perempuan Chorrillos di Lima, Peru, Rabu (7/9). Setiap penjara mewakilkan sejumlah tahanan untuk berpartisipasi dalam kompetisi tahunan ini. (REUTERS/Mariana Bazo)
Narapidana membawa piring hasil masakannya saat kompetisi kuliner 'INPE Mistura 2016' di penjara perempuan Chorrillos di Lima, Peru, Rabu (7/9). INPE Mistura merupakan kompetisi masak antar penjara yang diadakan setiap tahun. (REUTERS/Mariana Bazo)