NEWS FLASH: Aa Gatot Dilaporkan Seorang Wanita Terkait Kasus Perkosaan

Seorang wanita berinisal C (26) melaporkan Ketua Persatuan Artis Film Indonesia (Parfi) Gatot Brajamusti ke Mapolda Metro Jaya.

oleh Aribowo Suprayogi diperbarui 09 Sep 2016, 15:14 WIB
Seorang wanita berinisal C (26) melaporkan Ketua Persatuan Artis Film Indonesia (Parfi) Gatot Brajamusti ke Mapolda Metro Jaya. Pria yang akrab disapa Aa Gatot itu dilaporkan ‎terkait kasus perkosaan.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya