Segmen 1: Pengendara Mabuk Hindari Razia hingga Polemik Kerajaan

Seorang pengendara mobil pikap di Jambi nekat mencoba kabur saat dirazia polisi. Sementara itu, Bupati Gowa bantah ingin menjadi raja.

oleh Liputan6 diperbarui 01 Okt 2016, 05:50 WIB
Seorang pengendara mobil pikap di Jambi nekat mencoba kabur saat dirazia polisi.

Liputan6.com, Jambi - Seorang pengendara mobil pikap di Jambi nekat mencoba kabur saat dirazia polisi, Jumat malam. Aksi nekat itu dilakukan lantaran ia dalam kondisi mabuk.

Sementara itu, Bupati Gowa Adnan Purichta Ihsan Yasin Limpo membantah dirinya ingin menjadi raja. Dasar dibentuknya perda yang berujung polemik dan pembakaran Kantor DPRD Gowa, 26 September lalu, menurut dia semata-mata untuk melestarikan kebudayaan lokal di Gowa, yang semakin meredup karena derasnya budaya dari luar.

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya