Demo Pemotongan Pensiun, Para Kakek di Yunani Turun ke Jalan

Para pensiunan menggelar demo untuk memprotes pemotongan tunjangan pensiun mereka di Athena, Yunani.

oleh Arny Christika Putri diperbarui 04 Okt 2016, 08:49 WIB
20161003-20161003-Kakek-kakek di Yunani Demo Pemotongan Pensiun-Yunani
Para pensiunan menggelar demo untuk memprotes pemotongan tunjangan pensiun mereka di Athena, Yunani.
Para pensiunan meneriakkan tuntutan ketika melakukan aksi long march ke kantor Perdana Menteri Alexis Tsipras, di Athena, Senin (3/10). Aksi ini untuk memprotes pemotongan tunjangan pensiun oleh pemerintah Yunani. (REUTERS / Alkis Konstantinidis)
Aksi sejumlah kakek memprotes pemotongan tunjangan pensiun mereka di Athena, Yunani, Seni (3/10). Sekitar 1.500 pensiunan melakukan aksi long march ke kantor Perdana Menteri Alexis Tsipras. (REUTERS / Alkis Konstantinidis)
Seorang kakek tampil necis ketika melakukan long march bersama para pensiunan ke kantor Perdana Menteri Alexis Tsipras, di Athena, Senin (3/10). Aksi ini untuk memprotes pemotongan tunjangan pensiun oleh pemerintah Yunani. (REUTERS / Alkis Konstantinidis)
Ribuan kakek meneriakkan tuntutan ketika melakukan aksi long march ke kantor Perdana Menteri Alexis Tsipras, di Athena, Senin (3/10). Sekitar 1.500 pensiunan memprotes pemotongan tunjangan pensiun oleh pemerintah Yunani. (REUTERS / Alkis Konstantinidis)
Sejumlah kakek terlibat perkelahian dengan polisi anti huru hara saat menggelar demo di Athena, Yunani, Senin (3/10). Sekitar 1.500 pensiunan memprotes pemotongan tunjangan pensiun oleh pemerintah Yunani. (REUTERS / Alkis Konstantinidis)
Sejumlah kakek terlibat aksi saling dorong dengan polisi anti huru hara saat menggelar demo di Athena, Yunani, Senin (3/10). Sekitar 1.500 pensiunan memprotes pemotongan tunjangan pensiun oleh pemerintah Yunani. (REUTERS / Alkis Konstantinidis)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya