Segmen 1: Keracunan Asap Pembasmi Nyamuk hingga Ahok Terima Warga

Puluhan santriwati di Jombang, Jatim keracunan asap foging. Sementara itu, Ahok menerima ratusan warga di Rumah Lembang, Menteng.

oleh Liputan6 diperbarui 21 Nov 2016, 13:07 WIB

Liputan6.com, Jombang - Puluhan santriwati Pondok Pesantren Al Ikhlas, Jombang, Jawa Timur keracunan asap pembasmi nyamuk atau foging dari Dinas Kesehatan setempat. Komposisi campuran obat anti nyamuk dan solar diduga salah takar menjadi penyebab keracunan.

Sementara itu, calon Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok, pagi tadi menerima ratusan warga DKI Jakarta yang mendukungnya di Rumah Lembang, Menteng, Jakarta Pusat.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya