Pemandangan Pulau di Tiongkok yang Berubah Jadi Lautan Sampah

Warga membersihkan tumpukan sampah di sekitar Sungai Yangtze, Taicang, Jiangsu, Tiongkok (23/12).

oleh Nasuri diperbarui 24 Des 2016, 16:00 WIB
Pemandangan Pulau di Tiongkok yang Berubah Jadi Lautan Sampah
Warga membersihkan tumpukan sampah di sekitar Sungai Yangtze, Taicang, Jiangsu, Tiongkok (23/12).
Warga membersihkan tumpukan sampah di sekitar Sungai Yangtze, Taicang, Jiangsu, Tiongkok (23/12). Pulau yang berada dekat Shanghai ini berubah menjadi lautan sampah yang diperkirakan mencapai 100 ton. (REUTERS/Stringer)
Tumpukan sampah ini diduga disebabkan oleh dua buah kapal yang sengaja membuang limbah di Sungai Yangyze Taicang, Jiangsu, Tiongkok (23/12). Diperkirakan sampah di pulau ini mencapai 100 ton. (REUTERS/Stringer)
Warga memilah sampah di sekitar Sungai Yangtze, Taicang, Jiangsu, Tiongkok (23/12). Pulau yang berada dekat Shanghai ini berubah menjadi lautan sampah yang diperkirakan mencapai 100 ton. (REUTERS/Stringer)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya