Liputan6.com, Jakarta Kedekatan Adjie Pangestu dengan seorang gadis muda bernama Novita Petria tengah menjadi sorotan pembaca Liputan6.com. Beberapa artikel yang berkaitan dengan topik itu masuk jajaran berita terpopuler, bahkan beberapa berita lama terkait hubungan asmara sang aktor.
Baca Juga
Advertisement
Pasalnya, kurang lebih empat bulan lalu, Adjie Pangestu juga sempat ramai dibicarakan lantaran foto mesra dirinya dengan seorang pria di pinggir pantai. Untungnya, tak lama setelah kabar tersebut mencuat ke permukaan, Adjie langsung membantahnya.
"Cuma foto lucu-lucuan saja, kok. Itu kan sahabat saya," ujar Adjie Pangestu melalui sambungan telpon, 3 Agustus 2016.
Berikut tiga berita yang masuk Top 3 Showbiz Liputan6.com, Senin (26/12/2016) siang ini.
1. Ganti Pacar Lagi, Kapan Adjie Pangestu Menikah?
Belum genap setahun mengenalkan pacar baru, kali ini Adjie Pangestu sudah punya gandengan lain. Aktor 47 tahun itu baru-baru ini memamerkan kedekatan dengan seorang gadis muda. Siapa dia? Klik berita selengkapnya di sini.
2. Ini yang Bikin Brad Pitt Kesal dengan Angelina Jolie
Proses perceraian Angelina Jolie dengan Brad Pitt hingga saat ini masih terus berlangsung. Setelah lama bungkam, Brad Pitt pun akhirnya mulai angkat bicara. Ia mengungkapkan sejumlah kekesalannya terhadap Jolie. Salah satunya adalah tuduhan kekerasan terhadap anak yang diberikan kepadanya. Klik berita selengkapnya di sini.
3. Video Panas Mirip Kylie Jenner dan Tyga Bocor di Dunia Maya
Kylie Jenner belakangan ini tengah menjadi bahan pembicaraan atas video panas yang diduga dirinya. Di dalam video panas tersebut, terdapat juga wajah pria yang diduga adalah kekasih Kylie, Tyga. Lantas? Benarkah demikian? Klik berita selengkapnya di sini.