Segmen 1: 2 Menteri Jenguk Korban Pulomas hingga Cirebon Macet

Kasus perampokan sadis Pulomas menyedot perhatian para menteri. Sementara itu, kemacetan lalu lintas terjadi di sekitar Alun-Alun Cirebon.

oleh Liputan6 diperbarui 31 Des 2016, 19:03 WIB
Inilah postingan pertama yang diunggah oleh Zanetta Kalila Azaria (13 tahun) ke Instagram setelah selamat dari pembunuhan sadis di Pulomas. (Foto: Instagam)

Liputan6.com, Jakarta - Kasus perampokan sadis Pulomas menyedot perhatian para menteri. Korban perampokan dan pembunuhan sadis Pulomas yang berusia 13 tahun, Zanette Kalila Azaira dijenguk Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Muhadjir Effendy, Menteri Sosial Khofifah Indar Parawansa dan Kepala Divisi Humas Mabes Polri Irjen Pol Boy Rafli Amar.

Sementara itu, kemacetan lalu lintas menjelang malam tahun baru terjadi di Cirebon, Jawa Barat. Kemacetan paling parah terjadi di sekitar Alun-Alun Cirebon.

Simak tayangan selengakapnya dalam tautan ini.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya