Liputan6.com, Jakarta Kanker adalah penyakit tergolong akut yang kerap membuat semua orang ketar-ketir. Seperti dimuat laman Livestrong, Minggu (8/1/2017), sebuah studi terbaru menunjukkan bahwa kini ada metode medis yang bisa mempermudah pendeteksian kanker dalam rahim wanita yang biasa disebut kanker endometrium.
Menurut para peneliti di Mayo Clinic, caranya adalah melihat mikrobiom atau mikroba yang ada dalam saluran reproduksi wanita. Setelah diteliti, mereka menemukan bahwa wanita dengan kanker rahim memiliki mikroba yang berbeda dari wanita yang tidak memilikinya.
Jadi, untuk mengetahuinya bisa dengan cara memperhatikan kadar mikroba dalam rahim wanita.
Para peneliti juga menemukan, wanita yang memiliki kadar pH atau tingkat keasaman tergolong tinggi di vagina mereka cenderung lebih mungkin mengalami kanker rahim.
Cara Terbaru Deteksi Kanker Rahim pada Wanita
Kini mendeteksi kanker endometrium pada wanita bisa dilakukan lewat mikroba di saluran rahimnya.
diperbarui 08 Jan 2017, 08:00 WIBKini mendeteksi kanker endometrium pada wanita bisa dilakukan lewat mikroba di saluran rahimnya.
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Lanud Adi Soemarmo Bagikan 3.010 Paket Makan Bergizi Gratis
Tanpa Tepung Beras, Begini Trik Masak Terung Krispi yang Awet Renyah
Rumah Rusak Dampak Tabung Gas 3 Kg Meledak di Bogor, 4 Orang Luka Bakar
Coba Resep Ayam Goreng Bawang Putih Sederhana yang Renyah dan Lezat
Resep Sop Iga Sapi Sederhana dan 5 Variasinya, Lezat dan Menghangatkan
Cara Cek Pajak Kendaraan Online 2025, Ini Panduannya
Penerimaan Negara 2024 Lampaui Target, Capai Rp 2.842,5 Triliun
Saksikan Sinetron Asmara Gen Z Episode Senin 6 Januari Pukul 17.00 WIB di SCTV, Simak Sinopsisnya
Arti Mimpi Anjing: Makna dan Tafsir Lengkap
Ciri-ciri Asam Urat Normal untuk Pria dan Wanita, Ketahui Makanan yang Haram untuk Penderitanya
Resep Minuman Jahe untuk Cegah Perut Buncit
Agnez Mo Pamer Pose Bareng Sederet Selebriti Dunia, Netizen Kepo Menanti Album Terbaru