Segmen 1: Pemadaman hingga Cagub Tanggapi Kebakaran Pasar Senen

Sejumlah pedagang Pasar Senen berupaya memadamkan api sendiri. Sementara itu, cagub-cawagub DKI Jakarta tanggapi kebakaran Pasar Senen.

oleh Liputan6 diperbarui 19 Jan 2017, 19:02 WIB
Petugas pemadam kebakaran berjibaku melakukan pemadaman di Pasar Senen, Jakarta Pusat, Kamis (19/1). Pihak Dinas Pemadam Kebakaran DKI belum dapat memberikan informasi terkait korban jiwa dalam kejadian tersebut. (Liputan6.com/Faizal Fanani)

Liputan6.com, Jakarta - Sejumlah pedagang Pasar Senen berupaya memadamkan api sendiri ketika proses pemadaman api sempat terhenti. Mereka memecahkan kaca bangunan Pasar Senen yang tengah terbakar.

Sementara itu, cagub dan cawagub DKI Jakarta turut menanggapi peristiwa kebakaran Pasar Senen. Cawagub DKI Djarot Saiful Hidayat bahkan langsung datang ke lokasi kebakaran. Sedangkan cagub Agus Harimurti dan cawagub Sandiaga Uno menyatakan, pentingnya solusi menyeluruh agar kebakaran tidak kembali terulang di Pasar Senen.

Simak tayangan video selengkapnya dalam tautan ini.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya