Sambut Imlek, Masyarakat Vietnam Sibuk Bawa-Bawa Pohon

Pohon jeruk jenis kumquat ini banyak diburu warga Vietnam untuk menyambut Tahun Baru Imlek, yang dikenal secara lokal sebagai Tet.

oleh Arny Christika Putri diperbarui 26 Jan 2017, 09:00 WIB
20170125-Sambut Imlek, Rakyat Vietnam Bawa-Bawa Pohon-Hanoi
Pohon jeruk jenis kumquat ini banyak diburu warga Vietnam untuk menyambut Tahun Baru Imlek, yang dikenal secara lokal sebagai Tet.
Warga mengangkut pohon Kumquat dan bunga Persik untuk menyambut Tahun Baru Imlek di Hanoi, Vietnam, Rabu (25/1). Tahun Baru Imlek - yang dikenal secara lokal sebagai Tet - merupakan hari libur Vietnam yang paling penting. (Hoang DINH Nam/AFP)
Seorang petani mengangkut pohon Kumquat untuk mengirimkannya ke pelanggan yang akan merayakan Tahun Baru Imlek di Hanoi, Vietnam, Rabu (25/1). Menurut kalender Lunar, Imlek tahun ini merupakan tahun ayam api. (Hoang DINH Nam/AFP)
Seorang petani bersama anaknya mengangkut pohon Kumquat untuk mengirimkannya ke pelanggan yang akan merayakan Tahun Baru Imlek di Hanoi, Vietnam, Rabu (25/1). Tahun Baru Imlek sendiri jatuh pada 28 Januari mendatang. (Hoang DINH Nam/AFP)
Seorang pekerja mengangkut pohon Kumquat yang akan dikirimkan ke pelanggan Imlek di Hanoi, Vietnam, Rabu (25/1). Masyarakat Vietnam sibuk mencari berbagai hiasan dan pernak-pernik untuk menyambut perayaan tahun baru Imlek. (Hoang DINH Nam/AFP)
Petani mengangkut pohon Kumquat untuk dijual ke pelanggan yang akan merayakan Tahun Baru Imlek di Hanoi, Vietnam, Rabu (25/1). Tahun Baru Imlek - yang dikenal secara lokal sebagai Tet - merupakan hari libur Vietnam yang paling penting (Hoang DINH Nam/AFP)
Seorang petani mengangkut pohon bunga Persik untuk menyambut Tahun Baru Imlek di Hanoi, Vietnam, Rabu (25/1). Masyarakat Vietnam sibuk mencari berbagai hiasan dan pernak-pernik untuk menyambut perayaan tahun baru Imlek. (Hoang DINH Nam/AFP)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya