LIGA SPANYOL: 5 Gol Terbaik Ronaldo, Gonzalez, Munian, Viera dan Lemos

Gol Cristiano Ronaldo masuk deretan lima gol terbaik Liga Spanyol pekan ke 20 selain Gonzalez, Munian, Viera dan Lemos (BallBall Video)

oleh Liputan6 diperbarui 02 Feb 2017, 11:40 WIB
Gol klasik Cristiano Ronaldo masuk deretan lima gol terbaik Liga Spanyol pekan ke-23. Tapi, gol pemain Real Madrid itu kalah keren dengan gol melengkung pemain Eibar, Adrian Gonzalez dan tendangan bebas Mauricio Lemos dari Las Palmas.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya