Segmen 2: Bayi Komodo Lahir di Bogor hingga Destinasi Labuan Bajo

Sebanyak 21 ekor bayi komodo dragon menetas di Konservasi Satwa Taman Safari Bogor. Sementara itu, wisata Labuan Bajo makin mendunia.

oleh Arnaz SofianMuhammad Ali diperbarui 18 Mar 2017, 14:37 WIB
Sebanyak 21 ekor bayi komodo dragon menetas di Konservasi Satwa Taman Safari Bogor.

Liputan6.com, Bajo - Sebanyak 21 ekor bayi komodo dragon menetas di Konservasi Satwa Taman Safari Bogor, Jawa Barat. Hal ini termasuk fenomena langka karena di habitat aslinya, telur komodo sulit menetas jika cuaca dingin.

Sementara itu, wisata Labuan Bajo makin mendunia. Sejumlah tokoh dunia pernah menginjakkan kaki di pulau ini, seperti pebalap Moto Gp Jorge Lorenzo, Gynewth Patrol hingga yang terakhir Valentino Rossi.

Simak tayangan video selengkapnya dalam tautan ini.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya