Ridho Rhoma Jalani Tes Psikologi hingga Hari Film Nasional

Ridho Rhoma selesai jalani pemeriksaan psikologi. Sementara itu, 30 Maret dijadikan Hari Film Nasional.

oleh Liputan6 diperbarui 30 Mar 2017, 17:48 WIB
Ridho Rhoma selesai jalani pemeriksaan psikologi di BNN. (Liputan 6 SCTV)

Liputan6.com, Jakarta - Penyanyi dangdut Ridho Rhoma selesai menjalani pemeriksaan psikologi di Kantor Badan Narkotika Nasional (BNN) Cawang, Jakarta Timur.

Sementara itu, 30 Maret dijadikan Hari Film Nasional. Karena di tanggal itu, tepatnya pada 1950 dimulai dengan pengambilan gambar film Darah dan Doa. Meski film ini bukan film pertama di Indonesia, film ini dianggap sebagai film pertama yang bercirikan Indonesia.

Saksikan tayangan selengkapnya dalam tautan ini.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya