Cuplikan Video Chelsea Babak Belur di Stamford Bridge

Chelsea sebenarnya unggul cepat melalui Cesc Fabregas. Namun, Palace bangkit melalui gol Wilfried Zaha dan Christian Benteke.

oleh Jonathan Pandapotan Purba diperbarui 02 Apr 2017, 10:45 WIB
Chelsea vs Crystal Palace (AP Photo/Alastair Grant)

Liputan6.com, London - Kejutan terjadi di Liga Inggris. Pemimpin klasemen Chelsea tumbang 1-2 di tangan Crystal Palace pada lanjutan pertandingan Liga Inggris di Stamford Bridge, Sabtu (1/4/2017).

Chelsea sebenarnya unggul cepat melalui Cesc Fabregas. Namun, Palace bangkit melalui gol Wilfried Zaha dan Christian Benteke.

Meski kalah, Chelsea tetap bertengger di puncak klasemen dengan 69 poin. Namun, selisih dengan Tottenham Hotspur di posisi kedua menipis jadi tujuh angka. Tottenham sendiri sukses mengalahkan Burnley 2-0.

Lihat videonya di bawah ini:

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya