Jakarta Elektrik PLN Sebagai Sang Juara

Di bawah asuhan pelatih Tian Mei, Jakarta Elektrik PLN sukses meraih gelar Proliga ketiga secara berturut-turut sejak tahun 2015.

oleh Adri Handoyo diperbarui 01 Mei 2017, 09:45 WIB

Liputan6.com, Jakarta Di Proliga 2017 ini, tim voli putri Jakarta Elektrik PLN kembali jadi sang juara. Pada pertandingan final yang digelar di GOR Among Rogo, Yogyakarta, dengan gemilang Berllian Marsheilla dan kawan-kawan menekuk Jakarta Pertamina Energi. Jakarta Elektrik PLN sukses meraih gelar Proliga ketiga secara berturut-turut sejak tahun 2015 di bawah asuhan pelatih Tian Mei.

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya