Liputan6.com, Jakarta - Penyanyi rap Iwa K menjalani proses assessment di Laboratorium Narkoba Badan Narkotika Nasional (BNN) terkait permohonan rehabilitasi. Serangkaian pemeriksaan akan dijalani Iwa K seperti medis, psikologis, dan hukum.
Sementara itu, polisi membekuk empat pemuda pengedar tembakau gorila di kalangan pelajar dan mahasiswa di Tangerang, Banten. Tersangka menawarkan tembakau ini melalui media sosial.
Advertisement
Saksikan tayangan selengkapnya dalam tautan ini.