Liputan6.com, Jakarta Polisi hutan BKSDA Yogyakarta menggelar razia satwa yang dilindungi di kawasan Bantul Daerah Istimewa Yogyakarta. hewan-hewan ini diketahui diperdagangkan oleh sejumlah orang secara online.
Saat disita dari sejumlah pemilik, kondisi hewan-hewan tersebut sangat memprihatinkan.
Advertisement