PHOTO: Gerhana Matahari Total Bikin Superman Pakai Kacamata

Patung Superman setinggi 15 kaki memakai kacamata gerhana matahari di Metropolis, Illinois (18/8).

oleh Johan Fatzry diperbarui 19 Agu 2017, 14:02 WIB
Superman-Gerhana Matahari Total
Patung Superman setinggi 15 kaki memakai kacamata gerhana matahari di Metropolis, Illinois (18/8).
Patung Superman setinggi 15 kaki memakai kacamata gerhana matahari di Metropolis, Illinois (18/8). Gerhana Matahari Total akan melintasi kota Metropolis di Southern Illinois. (Scott Olson / Getty Images / AFP)
Patung Superman setinggi 15 kaki memakai kacamata gerhana matahari di Metropolis, Illinois (18/8). Jutaan orang diperkirakan akan menyaksikan gerhana tersebut memotong jalur totalitas sejauh 70 mil di seluruh AS. (Scott Olson / Getty Images / AFP)
Warga berpose di bawah patung Superman di Metropolis, Illinois (18/8). Pada 21 Agustus mendatang, gerhana matahari total akan terlihat jelas di AS, tepatnya di pantai South Carolina sampai Oregon. (Scott Olson / Getty Images / AFP)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya