PHOTO: Gelapkan Pajak, James Bond dari Jerman Dihukum 2 Tahun Penjara

Mantan mata-mata Werner Mauss, yang dijuluki "James Bond Jerman", mendapat hukuman dua tahun karena pengelapan pajak.

oleh Johan Fatzry diperbarui 05 Okt 2017, 16:16 WIB
Werner Mauss-James Bond Jerman
Mantan mata-mata Werner Mauss, yang dijuluki "James Bond Jerman", mendapat hukuman dua tahun karena pengelapan pajak.
Mantan agen rahasia Werner Mauss (kanan) berdiri bersama pengacaranya Daniel Fischer saat menjalani persidangan di pengadilan Bochum, Jerman barat, (5/10). Werner Mauss dihukum dua tahun penjara karena pengelapan pajak. (AFP Photo/Marcel Kusch)
Werner Mauss menghadap belakang saat menjalani sidang di pengadilan Bochum, Jerman barat, (5/10). Mantan mata-mata t Werner Mauss, yang dijuluki "James Bond Jerman", mendapat hukuman dua tahun karena pengelapan pajak. (AFP Photo/Marcel Kusch)
Mantan agen rahasia Werner Mauss saat tiba untuk menjalani persidangan di pengadilan Bochum, Jerman barat, (5/10). Pria berusia 77 tahun itu pernah menjadi salah satu mata-mata top Jerman. (AFP Photo/Marcel Kusch)
Mantan agen rahasia Werner Mauss saat menjalani persidangan di pengadilan Bochum, Jerman barat, (5/10). Werner Mauss dituduh menyembunyikan sekitar € 50 juta ($ 59 juta) dari otoritas pajak dari tahun 2002 sampai 2011. (AFP Photo/Marcel Kusch)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya