PHOTO: Dilayani Narapidana, Restoran Ini Berada di Dalam Penjara Kolombia

Restoran ini merupakan restoran pertama di Kolombia yang berada di dalam area penjara

oleh Fatkhurroz diperbarui 06 Okt 2017, 19:00 WIB
Dilayani Narapidana, Restoran ini Berada di Dalam Penjara Kolombia
Restoran ini merupakan restoran pertama di Kolombia yang berada di dalam area penjara
Seorang narapidana wanita, Arleth Martinez (kanan) melayani pelanggan di restoran Interno di Cartagena, Kolombia (24/8). Restoran ini merupakan restoran pertama di Kolombia yang berada di dalam area penjara. (AFP Photo/Raul Arboleda)
Seorang narapidana wanita, Arleth Martinez berdiri di pintu restoran Interno di Cartagena, Kolombia (24/8). Dengan adanya restoran ini narapidana wanita menerima pelatihan agar setelah bebas bisa diterima kembali oleh masyarakat. (AFP Photo/Raul Arboleda)
Seorang narapidana wanita, Arleth Martinez mengenakan ikat kepala bersiap untuk bekerja di restoran Interno di Cartagena, Kolombia (24/8). Restoran ini disponsori oleh Internal Theater foundation. (AFP Photo/Raul Arboleda)
Narapidana wanita, Arleth Martinez berbicara dengan narapidana lain di restoran Interno di Cartagena, Kolombia (24/8). Interno adalah restoran pertama di negara Kolombia yang beroperasi di dalam penjara wanita. (AFP Photo/Raul Arboleda)
Dua narapidana wanita menyiapkan makanan saat bekerja di restoran Interno di Cartagena, Kolombia (24/8). Dengan adanya restoran ini narapidana wanita menerima pelatihan agar setelah bebas bisa diterima kembali oleh masyarakat. (AFP Photo/Raul Arboleda)
Seorang narapidana wanita melayani pelanggan di restoran Interno di Cartagena, Kolombia (24/8). Interno ini merupakan restoran pertama di Kolombia yang berada di dalam area penjara. (AFP Photo/Raul Arboleda)
Tampilan dari luar restoran Interno yang berada didalam penjara San Diego di Cartagena, Kolombia (24/8). Dengan adanya restoran ini narapidana wanita menerima pelatihan agar setelah bebas bisa diterima kembali oleh masyarakat. (AFP Photo/Raul Arboleda)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya