Liputan6.com, Jakarta - Mulai besok, Transjakarta menyediakan rute alternatif atas saran dari Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno.
Rute alternatif disediakan supaya penguna transjakarta bisa menghemat waktu perjalanan. Rute alternatif di beberapa koridor Transjakarta mulai diberlakukan pada jam-jam tinggi volume penumpang.
Advertisement
Saksikan berita selengkapnya dalam Liputan6 Siang SCTV, Minggu (22/10/2017), mulai pukul 12.00 WIB di video berikut:
Baca Juga