FOTO: Warna-warni Parade Canto a la Tierra Meriahkan Kota Pasto di Kolmbia

Lebih dari 10.000 orang yang terdiri dari seniman dan pengrajin memeriahkan karnaval orang kulit hitam dan kulit putih ini

oleh Fatkhurroz diperbarui 05 Jan 2018, 08:00 WIB
Warna-warni Parade Canto a la Tierra Meriahkan Kota Pasto di Kolmbia
Lebih dari 10.000 orang yang terdiri dari seniman dan pengrajin memeriahkan karnaval orang kulit hitam dan kulit putih ini
Peserta mengenakan kostum dan riasan berpose saat mengikuti parade Canto a la Tierra di Pasto, Kolombia (3/1). Parade Canto a la Tierra juga dikenal dengan karnaval orang kulit hitam dan kulit putih di Pasto. (AFP Photo/Luis Robayo)
Peserta mengenakan kostum dan riasan menari saat parade Canto a la Tierra di Pasto, Kolombia (3/1). Lebih dari 10.000 orang yang terdiri dari seniman dan pengrajin memeriahkan karnaval orang kulit hitam dan kulit putih ini. (AFP Photo/Luis Robayo)
Peserta mengenakan kostum dan riasan memainkan alat musik saat parade Canto a la Tierra di Pasto, Kolombia (3/1). Acara ini dirayakan setiap tahunnya dari tanggal 2 sampai 6 Januari di kota Pasto. (AFP Photo/Luis Robayo)
Peserta mengenakan kostum dan riasan beristirahat di sela-sela acara parade Canto a la Tierra di Pasto, Kolombia (3/1). Parade ini juga merupakan bagian dari Warisan Budaya Takbenda UNESCO pada tahun 2009. (AFP Photo/Luis Robayo)
Peserta mengenakan kostum dan riasan memaikan alat musik tiup saat parade Canto a la Tierra di Pasto, Kolombia (3/1). Parade ini terdiri dari perpaduan budaya Andes, Amazon dan Pasifik. (AFP Photo/Luis Robayo)
Peserta mengenakan kostum dan riasan memainkan alat musik saat parade Canto a la Tierra di Pasto, Kolombia (3/1). Lebih dari 10.000 orang yang terdiri dari seniman dan pengrajin memeriahkan karnaval ini. (AFP Photo/Luis Robayo)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya