10 Trik Membersihkan Rumah yang Mengejutkan, Penasaran?

Ingin membersihkan rumah? Simak beberapa triknya yang mengejutkan di sini.

oleh Annissa Wulan diperbarui 21 Jan 2018, 12:00 WIB
Ilustrasi Foto Property Rumah (iStockphoto)

Liputan6.com, Jakarta Seberapa sering Anda membersihkan rumah dalam sebulan? Beberapa orang bahkan tidak pernah melakukannya karena merasa repot dengan banyaknya hal yang harus dilakukan.

Bagaimana dengan Anda? Dilansir dari purewow.com, Jumat (19/1/2018), berikut ini adalah beberapa trik membersihkan rumah yang mengejutkan dan mungkin belum pernah Anda dengar sebelumnya.

1. Menghilangkan bekas hangus dari setrika dengan garam meja.

2. Membersihkan oven dengan baking soda dan air.

3. Menghilangkan bau kulkas dengan ampas kopi.

4. Penyegar udara yang alami di rumah dengan vodka.

 

 


Trik mengejutkan untuk membersihkan rumah dengan mudah

Ilustrasi Foto Ibu Rumah Tangga (iStockphoto)

5. Membersihkan kap lampu dengan benang rol.

6. Merapikan tempat tidur saat Anda masih berada di atasnya.

7. Mengangkat pecahan kaca dengan sepotong roti.


Trik mengejutkan untuk membersihkan rumah dengan mudah

Ilustrasi Foto Ibu Rumah Tangga (iStockphoto)

8. Membersihkan bathtub dengan jeruk bali.

9. Membersihkan garis-garis pada jendela dengan koran untuk membuatnya kembali berkilau dan bersinar.

10. Menggunakan post it untuk membersihkan keyboard komputer yang kotor.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya