FOTO: Sudah Rapi Dibenahi, Trotoar Danau Sunter Tetap Dijadikan Parkir Motor Pemancing

Meskipun telah dibenahi, kurangnya kesadaran tertib berlalu lintas menyebabkan banyak warga yang tetap memarkirkan sepeda motornya

oleh Fatkhurroz diperbarui 19 Jan 2018, 19:15 WIB
Sudah Rapi Dibenahi, Trotoar Danau Sunter tetap Dijadikan Parkir Motor Pemancing
Meskipun telah dibenahi, kurangnya kesadaran tertib berlalu lintas menyebabkan banyak warga yang tetap memarkirkan sepeda motornya
Warga yang hendak menjala ikan memarkirkan kendaraannya di trotoar Danau Sunter, Jakarta, Jumat (19/1). Meskipun telah dibenahi, masih banyak warga yang memarkirkan sepeda motornya di trotoar tersebut. (Liputan6.com/Immanuel Antonius)
Pengendara sepeda motor memarkirkan kendaraannya di trotoar Danau Sunter, Jakarta, Jumat (19/1). Hal ini dikerenakan kurangnya kesadaran warga yang akhirnya merugikan pengguna trotoar semestinya, yaitu pejalan kaki. (Liputan6.com/Immanuel Antonius)
Warga memarkirkan kendaraannya di trotoar saat bersantai di Danau Sunter, Jakarta, Jumat (19/1). Meskipun telah dibenahi, masih banyak warga yang memarkirkan sepeda motornya di trotoar tersebut. (Liputan6.com/Immanuel Antonius)
Warga mengendarai motornya melintasi trotoar di Danau Sunter, Jakarta, Jumat (19/1). Hal ini dikerenakan kurangnya kesadaran warga yang akhirnya merugikan pengguna trotoar semestinya, yaitu pejalan kaki. (Liputan6.com/Immanuel Antonius)
Warga memarkirkan kendaraannya di trotoar saat bersantai di Danau Sunter, Jakarta, Jumat (19/1). Meskipun telah dibenahi, masih banyak warga yang memarkirkan sepeda motornya di trotoar tersebut. (Liputan6.com/Immanuel Antonius)
Warga memarkirkan kendaraannya di trotoar saat tidur di bangku rekreasi yang disediakan di Danau Sunter, Jakarta, Jumat (19/1). Selain itu, parkir sembarang ini menimbulkan kesan ketidakteraturan. (Liputan6.com/Immanuel Antonius)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya