VIDEO: Laptop Pinjaman untuk UNBK Digondol Maling

Alih-alih meminjam laptop yang akan digunakan untuk Ujian Nasional Berbasis Komputer ke berbagai pihak, 12 unit laptop yang dipinjam tersebut digondol maling. Kini guru dan siswa MTS Al-Himkahyah, Lamongan resah.

oleh Krismas Utami diperbarui 10 Apr 2018, 09:30 WIB

Liputan6.com, Jakarta Alih-alih meminjam laptop yang akan digunakan untuk Ujian Nasional Berbasis Komputer ke berbagai pihak. Sebanyak 12 unit laptop yang dipinjam tersebut digondol maling. Kini guru dan siswa MTS Al-Himkahyah, Lamongan, resah.

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya