FOTO: Bersih-Bersih Setelah Banjir Kiriman Rendam Kampung Melayu

Banjir kiriman akibat hujan deras yang melanda wilayah Bogor menyebabkan Sungai Ciliwung meluap dan merendam sejumlah wilayah di Jakarta.

oleh Arnaz Sofian diperbarui 25 Jun 2018, 13:25 WIB
Bersih-Bersih Usai Banjir Kiriman Landa Kampung Melayu
Banjir kiriman akibat hujan deras yang melanda wilayah Bogor menyebabkan Sungai Ciliwung meluap dan merendam sejumlah wilayah di Jakarta.
Warga membersihkan rumah mereka akibat banjir yang melanda Kampung Melayu, Jakarta Timur, Senin (25/6). Ketinggian air di Sungai Ciliwung meningkat sehingga merendam sejumlah wilayah di Jakarta. (Liputan6.com/Arya Manggala)
Warga membersihkan rumah mereka akibat banjir yang melanda Kampung Melayu, Jakarta Timur, Senin (25/6). Banjir kiriman ini terjadi akibat hujan deras yang mengguyur wilayah Bogor sejak kemarin. (Liputan6.com/Arya Manggala)
Pemandangan saat warga membersihkan rumah mereka akibat banjir yang melanda Kampung Melayu, Jakarta Timur, Senin (25/6). Air mulai merendam rumah warga sekitar pukul 04.00 WIB. (Liputan6.com/Arya Manggala)
Pemandangan saat warga membersihkan rumah mereka akibat banjir yang melanda Kampung Melayu, Jakarta Timur, Senin (25/6). Air mulai merendam rumah warga sekitar pukul 04.00 WIB. (Liputan6.com/Arya Manggala)
Seorang pedagana berjualan saat banjir melanda Kampung Melayu, Jakarta Timur, Senin (25/6). Banjir tertinggi di Kampung Melayu terjadi di RT 12/04, RT 13/04, RT 10/05 serta RT 11/05. (Liputan6.com/Arya Manggala)
Warga membersihkan rumah mereka akibat banjir yang melanda Kampung Melayu, Jakarta Timur, Senin (25/6). (Liputan6.com/Arya Manggala)
Seorang siswi melintasi banjir yang melanda Kampung Melayu, Jakarta Timur, Senin (25/6). (Liputan6.com/Arya Manggala)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya