Begini Relationship Goals ala Warganet, Kalau Kamu?

Imajinasi mengenai relationship goals sering dicurahkan melalui media sosial untuk sekadar berbagi.

oleh Alexander Lumbantobing Diperbarui 01 Jul 2018, 08:00 WIB
Ilustrasi hubungan kekasih. (Sumber Pexels/Ibrahim Asad)
Ilustrasi hubungan kekasih. (Sumber Pexels/Ibrahim Asad)

Liputan6.com, Jakarta Bagi warganet yang sedang ada dalam suatu hubungan dengan seseorang lain yang penting dalam hidup, tentunya ada relationship goals tertentu, kan? Apalagi dengan adanya media sosial sekarang ini yang sering mengekspos potret relationship goals ala para pasangan selebriti dan tokoh publik.

 

Kekompakkan yang mereka tunjukkan sukses bikin para pengguna media sosial dibuat baper. Gaya pacaran mereka pun jadi inspirasi dan ditiru banyak pasangan.

Tak heran, imajinasi mengenai relationship goals sering mereka curahkan di media sosial untuk sekadar berbagi tentang makna relationship goals sesungguhnya. Tapi bukannya serius, cuitan-cuitan para netizen ini malah bikin ngakak, lho.

Penasarankan seperti apa imajinasi relationship goals ala netizen ini? Dikutip dari berbagai akun Twitter, yuk simak delapan imajinasi relationship goals ala netizen yang kocaknya bikin cengar-cengir.


Langsung Lamaran, Lho

1. Nggak pakai pikir panjang, goals banget emang.

(Sumber Twitter/@radenrauf via Brilio.net)

2. Yang begini sih inceran para perempuan.

(Sumber Twitter/@_anastlia via Brilio.net)

3. Agak serem, ya?

(Sumber Twitter/@LuhurBee via Brilio.net)

4. Saking nggak mau lihat ceweknya kesakitan.

(Sumber Twitter/@chaaayp via Brilio.net)

Harus Repot Berjuang

5. Lumayan bikin repot ya, perjuangannya?

(Sumber Twitter/@Park_Rizka via Brilio.net)

6. Punya pasangan yang suka bola gini nih jadinya.

(Sumber Twitter/@igneelicious via Brilio.net)

7. Nih buat para cewek yang cowoknya anak futsal.

(Sumber Twitter/@_awang_87_ via Brilio.net)

8. Mantap bener, nih!

(Sumber Twitter/@syarifatuadibah via Brilio.net)

Reporter:

Nisa Akmala

Sumber: Brilio.net

Saksikan Video Pilihan di Bawah Ini:

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya