FOTO: Masih Bulan Agustus, Toko Ini Sudah Jualan Ornamen Natal

Perayaan natal masih sekitar enam bulan lagi dari sekarang, tapi toko di Inggris ini sudah menjual ornamen natal

oleh Arny Christika Putri diperbarui 07 Agu 2018, 15:03 WIB
Toko Selfridges Jualan Ornamen Natal
Perayaan natal masih sekitar enam bulan lagi dari sekarang, tapi toko di Inggris ini sudah menjual ornamen natal
Pengunjung melintasi pohon natal di toko Selfridges, London, Senin (6/8). Selfridges yang meruapak salah satu toko terkenal di Inggris sudah membuka gerainya yang berisi ratusan ornamen dan perlengkapan natal pada bulan Agustus. (AP/Robert Stevens)
Salah satu ornamen natal yang dijual di toko Selfridges, London, Senin (6/8). Kebijakan membuka gerai ornamen natal jauh hari sebelum natal tiba ternyata untuk memfasilitasi para turis dari luar negeri yang sedang berkunjung ke London. (AP/Robert Stevens)
Salah satu ornamen natal yang dijual di toko Selfridges, London, Senin (6/8). Keputusan manajemen Selfridges ini dianggap aneh dan memecahkan rekor sebagai toko penjual ornamen natal yang buka jauh hari sebelum natal tiba. (AP/Robert Stevens)
Pengunjung melintasi pohon natal di toko Selfridges, London, Senin (6/8). Selfridges yang meruapak salah satu toko terkenal di Inggris sudah membuka gerainya yang berisi ratusan ornamen dan perlengkapan natal pada bulan Agustus. (AP/Robert Stevens)
Pengunjung melintasi pohon natal di toko Selfridges, London, Senin (6/8). Kebijakan membuka gerai ornamen natal jauh hari sebelum natal tiba ternyata untuk memfasilitasi para turis dari luar negeri yang sedang berkunjung ke London. (AP/Robert Stevens)
Ornamen natal berupa bola salju yang dijual di toko Selfridges, London, Senin (6/8). Keputusan manajemen Selfridges ini dianggap aneh dan memecahkan rekor sebagai toko penjual ornamen natal yang buka jauh hari sebelum natal tiba. (AP/Robert Stevens)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya